Verona Junction Paramount Land Gading Serpong

Date:

Share:

Verona Junction proyek commercial lofts terbaru Paramount Land di Gading Serpong launching perdana 2023. Verona Junction berlokasikan sangat strategis di tengah jalur akses utama Gading Serpong.

Commercial lofts Verona Junction Paramount Land menghadirkan 3 pilihan dengan Studio Loft with Double Facade, SOHO dan ruko shophouses.

Verona Junction Gading Serpong
Verona Junction Gading Serpong
Nama proyekVerona Junction
TipeStudio Loft, SOHO & Ruko
PengembangParamount Land
Harga jualmulai dari Rp. 2,9 M-an
Fasad Ruko Verona Junction Paramount Land
Fasad Ruko Verona Junction Paramount Land

Fitur Verona Junction Paramount Land

Verona Junction Paramount Land menawarkan commercial loft baru di Gading Serpong desain modern, double facade*, dan akses terpisah setiap lantai yang memungkinkan untuk disewakan terpisah per lantai.

Verona Junction Prime Location
Verona Junction Prime Location

Ditambah dengan lokasi yang prima, Verona Junction berdekatan dengan perumahan mewah Matera Residences Gading Serpong, Amalfi Village dan juga cluster Alicante.

Sekitar Ruko Verona Junction Paramount Land
Sekitar Ruko Verona Junction Paramount Land

Dijual Verona Junction Gading Serpong

Berbagai jenis bidang usaha dapat dibuka pada Verona Junction. Seperti pada gambar ilustrasi dibawah, commercial loft Verona Junction Gading Serpong memungkinkan untuk dijadikan home office, office spaces, coffee & cakes shop, hangout space, lifestyle center, restaurant, hobbies & music stores, fashion stores, barbershop, book stores, florist, healthcare center dan lain sebagainya.

Contoh Usaha di Verona Junction Paramount Land
Contoh Usaha di Verona Junction Paramount Land

Lebih jelas ditampilkan pilihan Verona Junction Studio Loft dengan double facade yang memudahkan pengunjung mengakses dari depan jalan maupun pedestrian dalam kawasan.

Double Fasad Verona Junction Gading Serpong
Double Fasad Verona Junction Gading Serpong

3 pilihan gedung Verona Junction mulai dari 4 lantai (Studio Lofts with double facade), 3 lantai (shophouses) dan 2 lantai (SOHO-Small Office Home Office).

Lantai Ruko Verona Junction Gading Serpong
Lantai Ruko Verona Junction Gading Serpong

Memudahkan pemilik usaha untuk mengembangkan sayap usaha mereka di Gading Serpong, Verona Junction mengusung tema Business Gets Easy dimana:

  • Memiliki akses terpisah masing-masing lantai.
  • Multi tenancy, memungkinkan setiap lantai di huni oleh tenant yang berbeda dengan fungsi usaha yang berbeda juga.
  • Alfresco dining experience dimana terdapat ruangan cukup luas di lantai 2 yang dapat dijadikan area outdoor dining ataupun fungsi lainnya.
  • Void and Balcony Variation memberikan variasi balcony yang berbeda.

Studio Lofts with Double Facade

Tipe Studio Lofts with Double Facade memberikan pilihan dengan pilihan tipe sebagai berikut:

Verona Junction Studio Loft Paramount Land
Verona Junction Studio Loft Paramount Land
Tipe 8×15

Memiliki 4 lantai bangunan, tipe 8 meter ini memiliki LT: 120 m2 dan LB: 389 m2.

Denah SoHo Verona Junction Studio Loft 8x15 4 Lantai
Denah SoHo Verona Junction Studio Loft 8×15 4 Lantai

Tipe 7×15

Varian ke-2 juga pilihan 4 lantai dengan lebar 7 meter menawarkan LT:105 m2 dan LB: 342 m2.

Denah SoHo Verona Junction Studio Loft 7x15 4 Lantai
Denah SoHo Verona Junction Studio Loft 7×15 4 Lantai

Dan juga terdapat pilihan 3 lantai dengan LT:105 m2 dan LB: 262 m2.

Denah SoHo Verona Junction Studio Loft 7x15 3 Lantai
Denah SoHo Verona Junction Studio Loft 7×15 3 Lantai

SOHO Verona Junction Paramount Land

Pemilik usaha yang ingin memiliki ruangan SOHO (Small Office Home Office) baru di Gading Serpong, dapat memilih tipe ini.

SOHO Verona Junction Paramount Land
SOHO Verona Junction Paramount Land

Terdapat 2 pilihan yaitu 7×10 dengan LT: 70 m2 dan LB: 140 m2 dan tipe 5×10 dengan LT: 50 m2 dan LB: 100 m2. Ke-2 pilihan adalah memiliki 2 lantai bangunan.

Denah SoHo Verona Junction Paramount Land
Denah SoHo Verona Junction Paramount Land

Shophouses / Ruko Verona Junction

Pilihan ke-3 adalah shophouses / ruko Verona Junction yang memiliki berbagai pilihan luasan

Verona Junction Paramount Land
Verona Junction Paramount Land
Tipe 6×11

Memiliki lebar 6 meter, 3 lantai ruko Verona Junction memiliki LT: 66 m2 dan LB: 198 m2.

Denah Ruko Verona Junction Studio Loft 6x11 3 Lantai
Denah Ruko Verona Junction Studio Loft 6×11 3 Lantai
Tipe 6×10

Tipe panjang 10 meter ruko Verona Junction memiliki 3 lantai bangunan dengan LT: 60m2 dan LB: 180 m2.

Denah Ruko Verona Junction Studio Loft 6x10 3 Lantai
Denah Ruko Verona Junction Studio Loft 6×10 3 Lantai

Tipe 5×11

Tipe ruko Verona Junction lebar 5 meter dan panjang 11 meter memiliki 3 lantai bangunan dengan LT: 55 m2 dan LB: 165 m2.

Denah Ruko Verona Junction 5x15 3 Lantai
Denah Ruko Verona Junction 5×15 3 Lantai
Tipe 5×10 Irreg

Tipe ini memiliki tanah bentuk irregular, 3 lantai bangunan dengan LT: 57 m2 dan LB: 171 m2.

Denah Ruko Verona Junction 5x10 3 Lantai
Denah Ruko Verona Junction 5×10 3 Lantai
Tipe 5×15 dan 5×10

Pilihan tipe 5×15 dengan lahan lebih sepanjang 5 meter di halaman belakang dan memiliki 2 lantai bangunan.

Sedang tipe 5×10 memiliki 3 lantai bangunan, LT: 50m2 dan LB: 150 m2.

Denah Ruko Verona Junction 5x15
Denah Ruko Verona Junction 5×15
Tipe 5×11 dan 5×10

Ke-2 tipe terakhir ditawarkan dengan 2 lantai bangunan.

Denah Ruko Verona Junction 5x15 2 Lantai
Denah Ruko Verona Junction 5×10 dan 5×11 2 Lantai

Potongan Commercial Loft Verona Junction

Dibawah dapat dilihat potongan Studio Loft Verona Junction tipe 4 lantai dan 3 lantai dengan double facade.

Potongan Studio Loft Verona Junction Paramount Land
Potongan Studio Loft Verona Junction Paramount Land

Penampakan potongan lantai SOHO Verona Junction tipe 2 lantai sebagai berikut:

Potongan SOHO Verona Junction Paramount Land 2 Lantai
Potongan SOHO Verona Junction Paramount Land 2 Lantai

Yang terakhir dapat dilihat potongan lantai ruko Verona Junction untuk semua tipe panjang 10 s/d 15 meter.

Potongan Ruko Verona Junction Paramount Land 3 & 2 Lantai
Potongan Ruko Verona Junction Paramount Land 3 & 2 Lantai

Blok Verona Junction Paramount Land

Pada gambar area commercial loft Verona Junction Paramount Land dapat dilihat posisi tiap blok yang dipasarkan.

Blok Verona Junction Paramount Land
Blok Verona Junction Paramount Land
Blok Verona Junction Paramount Land
Blok Verona Junction Paramount Land

Lokasi Verona Junction Gading Serpong

Dimana lokasi Verona Junction ? Berada di Gading Serpong, Tangerang lokasi Verona Junction adalah sangat strategis dekat dengan berbagai perumahan Gading Serpong, Tangerang.

Lokasi Verona Junction Gading Serpong
Lokasi Verona Junction Gading Serpong

Sales Marketing Verona Junction Paramount Land

Tunggu apalagi, segera miliki soho / ruko baru Paramount Land Verona Junction launching perdana 2023. Hubungi sales marketing Verona Junction Gading Serpong sekarang juga.

Brosur Verona Junction Paramount Land dan price list harga terbaru sudah dapat didownload langsung pada Gdrive.


Disclaimer :
Kami percaya bahwa semua informasi diatas benar adanya, namun harap diingat bahwa semua data yang diatas hanya bersifat ilustrasi saja dan dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu. Mohon anda hubungi sales admin marketing Verona Junction untuk mendapatkan informasi terbaru.

Subscribe Newsletter

━ Properti Baru Lainnya

Asthara Skyfront City Tangerang Cluster The Floritz Allurea

Asthara Skyfront City adalah proyek mixed-used terbaru skala township pada lahan seluas +/- 1100 hektar. Lokasi bersebelahan dengan Bandara Internasional Soekarno Hatta, Asthara Skyfront...

Elysian Residences Paradise Resort City

Elysian Residences cluster terbaru perumahan Paradise Resort City Tangerang menawarkan rumah baru harga jual mulai Rp. 1,2 milyaran*. Cluster Elysian memiliki lokasi yang lebih...

Rumah Cayman Paradise Resort City Bintaro Siap Huni Harga Rp. 1,3 M-an

Paradise Resort City memiliki cluster rumah baru bernama Cayman Residences yang sudah siap huni. Harga jual rumah Cayman Paradise Resort City hanya Rp. 1,3...

Gavius Garden Home @ Lacovia CitraGarden Serpong

Gavius Garden Home cluster terbaru CitraGarden Serpong berada dalam kawasan mega cluster Lacovia yang memiliki lahan seluas 30 hektar launching perdana 2025. Rumah Gavius...

Damara Village Cluster Baru Greenwoods Country Serpong

Damara Village Serpong adalah cluster terbaru perumahan Greenwoods Country Serpong yang dipasarkan mulai dengan harga jual rumah Rp. 2,98 milyaran*. Whatsapp...

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Verona Junction Paramount Land adalah area commercial loft terbaru di Gading Serpong dengan 3 pilihan tipe yaitu Studio Loft Double Arcade, SOHO (Small Office Home Office) dan juga shophouses / ruko. Berlokasikan strategis di dekat perumahan mewah Matera Residences dan cluster Alicante.Verona Junction Paramount Land Gading Serpong